Cara Download Font Di Google Fonts
Cara Download Font Di Google Fonts - Font merupakan bagian terpenting pada Windows dan memiliki jenis serta jumlah yang sangat banyak biasanya digunakan untuk desainer web bisa juga untuk ganti tulisan (font) pada blog maupun sistem operasi windows misalnya Windows 7 menggunakan font Segoe UI untuk logonya, lalu Windows 8 menggunakan font Segoe WP untuk logonya, dan juga Google Play yang menggunakan font Roboto untuk judulnya.
Nah, Google telah menyediakan font yang bermacam-macam jenisnya dan dapat anda download gratis melalui google fonts, Tetapi tidak seperti situs-situs penyedia font lainya, sebab tidak ada tombol Donwload. sehingga kita akan bingung bagaimana cara mendonwloadnya, Lalu bagaimana cara mengunduh font tersebut ? Silahkan simak langkah-langkah dibawah ini.
Demikianlah Cara Download Font Di Google Fonts, Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Nah, Google telah menyediakan font yang bermacam-macam jenisnya dan dapat anda download gratis melalui google fonts, Tetapi tidak seperti situs-situs penyedia font lainya, sebab tidak ada tombol Donwload. sehingga kita akan bingung bagaimana cara mendonwloadnya, Lalu bagaimana cara mengunduh font tersebut ? Silahkan simak langkah-langkah dibawah ini.
- Langkah pertama, masuk ke situs atau klik fonts.google.com
- Maka akan tampil layar web seperti gambar berikut
- Pada sisi kanan ada kategori font silahkan pilih yang mana ingin didownload.
- Berikan Conteng pada kategori font yang diinginkan
- Klik tombol plus "+" yang berwarna merah untuk mendowload font yang diinginkan
- Lalu akan muncul kota dialog seperti gambar berikut
- Pada sisi kanan atas, terdapat icon Download, Klik iconnya dan Klik Download
- Sekarang Anda sudah berhasil mendownload font
- Baca juga : Cara Menginstall / menambahkan Font ke komputer
Demikianlah Cara Download Font Di Google Fonts, Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
0 Komentar Untuk "Cara Download Font Di Google Fonts"
Post a Comment